Spesifikasi Lengkap HP Samsung Galaxy A72

Produsen ternama Samsung baru baru ini dengan bangga meluncurkan produk handphone yang keren banget tepatnya di bulan oktober 2021. Pabrikan ini mengenalkan hp tebarunya dengan nama Samsung galaxy a72. Berikut  spesifikasi dan harga handphone Samsung galaxy a72 tebaru di Indonesia, yakni :

  • memiliki RAM 8GB ROM 12 GB,
  • HP ini tidak hanya memiliki kapasitas RAM dan ROM yang besar akan tetapi handphone pabrikan terkenal ini di tunjang dengan memiliki kamera yang ok, yang mempunyai  resolusi yang di hasilkan sangat bagus sekali dan tajam. HP ini juga sangat pas untuk mempersembahkan hasil foto foto dengan kamera yang mempunyai resolusi tinggi, Samsung galaxy A72 memiliki kapasitas yang sangat memuaskan dengan 64 MP.
  • Harga yang di keluarkan untuk tipe yang satu ini yakni HP Samsung galaxy a72 di situs resmi yang keluar dibanderol dengan harga yang wajar Rp.5 jutaan untuk periode oktober 2021.
  • Handphone yang keren dan elegan mempunyai kapasitas baterai yang sangat besar juga dengan memiliki 5000 mAh.

Dengan begitu hp Samsung  dengan RAM 8GB dan ROM 128GB seri ini menjadi  keunggulan di apabila dibandingkan dengan handphone POCO f# ram 8GB RAM 256 GB. Yang intinya memiliki baterai dengan kapasitas tinggi yaitu 5000 mAh adalah kapasitas baterai yang sudah dimiiliki produk Samsung galaxy A72 RAM 8GB ROM 128 GB sedangkan poco f3 ram 8 GB rom 256 GB hanya dilengkapi 48 MP. dibandingkan dengan handphone poco f3 ram 8 GB rom256 GB hanya mempunyai kapasitas baterai 4520mAh. HP Samsung galaxy a72 juga lebih diunggulkan pada resolusi kamera dengan ukuran 64mp untuk kamera belakangnya.

Berikut ini spesifikasi lengkap HP Samsung galaxy a72 RAM 8GB ROM 128GB:

  • Kategori; HP
  • Brand : Samsung
  • Tahun rilis : 2021
  • Series : galaxy A series
  • Nama produk : Samsung galaxy a72
  • Network

2G network : GSM 850 /900/1800/1900

3G network : hsdpa 850 /900/1700 (aws) / 1900/2100

4G network : LTE

  • Design

Dimensi : 165 x 77,4x 8,4 mm

Berat : 203 gram

Sim slots : 2 slot (s)

Warna : putih,biru ungu hitam.

Tipe sim card : nano sim

Screen resolusi : 2400 x 1080 pixel

Related posts